Setelah musim pertama, Loki memperkenalkan konsep baru di Marvel Cinematic Universe (MCU). Konsep ini disebut “varian”, dan mewakili versi alternatif dari karakter di MCU. Konsep ini akan dijelaskan lebih lanjut dengan keberadaan Kang the Conqueror (Jonathan Majors), yang dipastikan akan tampil sebagai penjahat di Ant-Man and the Wasp: Quantum. Loki diketahui telah memperkenalkan varian Kang…